Box Kain Batik, Bikin Produk Makin Menarik
Produk batik kini makin banyak peminatnya dan permintaan nya pun kian melonjak pesat, apalagi mendekati lebaran seperti saat ini. Biasanya, kain batik dijadikan sebagai buah tangan hingga hampers menjelang hari kemenangan. Sehingga, buat kalian yang memiliki bisnis batik, wajib banget nih pakai box kain batik, yang bakal bikin produk makin menarik. Kenapa harus pakai box batik?? Simak yuk alasannya dibawah ini:
- Mampu menarik perhatian konsumen
Dengan memberikan kemasan yang unik dan menarik, tentu saja akan mampu menarik perhatian konsumen untuk membelinya. Apalagi, jika akan digunakan sebagai souvenir hingga buah tangan untuk orang-orang tersayang, tentu pengemasan juga jadi hal yang diperhatikan. Terlebih, saat ini penjualan tak hanya dilakukan secara offline aja, namun juga secara langsung. Sehingga, pemakaian box batik akan menambah daya tarik produk dan meningkatkan keputusan pembelian.
- Meningkatkan branding
Semakin lengkap informasi yang dicantumkan dalam bix kain batik, tentu aja akan memiliki efek, nah salah satunya adalah meningkatkan branding. Walaupun branding efeknya tidak instan seperti ads / iklan berbayar, namun fungsinya untuk jangka panjang sangat terasa.
- Bisa dicetak custom
Meningkatkan branding bisa dilakukan melalui cetak box kain batik dengan desain custom. Jadi, bukan sembarang menggunakan box motif aja, namun harus ada informasi yang menjelaskan tentang usaha atau produk. Bahkan, dengan cetak atau desain custom, kamu bisa loh pilih finishing sesuai dengan keinginan. Misalnya, dengan dibuat dengan bentuk box window dengan sedikit motif pada tutupnya.
- Menambah kesan mewah
Jika memilih bahan dan desain yang tepat, pastinya akan memberikan kesan mewah dan juga eksklusif. Selain itu, hal ini juga akan menambah nilai jual dan efektivitas promosi yang dilakukan.
Nah kan, box batik bisa menambah berbagai aspek yang amat penting buat kelangsungan bisnis dan produk kamu. Kuy upgrade bungkus kain batik kamu dengan box kain batik, biar makin premium dan berkelas. Kamu bisa loh pesan di megapack.id, melalui nomor: 081-6677-618. Di megapack.id, kamu bisa pesan kemasan jenis lainnya juga loh, mulai dari : box chicken, box brownies, box hampers custom, hard box, box souvenir, box box pizza, box burger, box toast, paper tray, food pail, box bika ambon, box carica dan masih banyak lagi.